Rabu, 08 Desember 2010

cara internetan yang sehat dan bikin hebat

Kalau bica ra tentang internet pasti semua tahu, mulai dari anak SD sampai orang tua pun sudah mengenal yang namannya internet. internet adalah sumber informasi yang luar biasa cepatnya yang tak terbatas hingga kepenjuru dunia, hanya dalam sekali klik kita sudah dapat mengetahui keadaan dibelahan dunia manapun. banyak sekali keuntungan kita menggunakan internet mulai dari

1. mencari berita terkini
2. menonton video
3. menggekspresikan diri dengan membuat website/blog
4. mencari teman dengan situs- situs jejaring social
5. mencari uang
6. main game
7. dan lain sebagainya

Begitu banyak keuntungan dari mengunakan internet hingga kadang tanpa sadar merubah kehidupan kita, memang segala sesuatu kalau berlebihan pasti nggak bagus juga hasilnya, apalagi internet yang infomasinya tanpa batas tentunya banyak konten-konten yang berbau negative, mulai dari konten dewasa, berbau SARA , sampai yang menimbulkan permusuhan dan perpecahan.

Seperti judulnya internet sehat bikin hebat , bagaimana caranya ?, haruskah mouse kita terbuat dari besi yang beratnya berkilo-kilo gram, heheheh kayaknya nggak mungkinjuga, lalu bagaimana……….. yang dimaksud dengan intrnet sehat bikin hebat adalah bagaimana cara kita menggunakan internet secara bijaksana baik dalam segi waktunya menggunakan dan konten-konten yang kita akses.

memang kalau kita sudah kecanduan internet kehidupan offline kadang terlupakan karena sangking asiknya online, hingga akhinya kita sedikit demi sedikit kita mulai menjauhkan diri dengan pergaulan dunia nyata, dan kita sering menjadi merasa kesepian, butuh teman. memang sih teman di internet banyak dan mereka bisa kita ajak sharing tapi ketika pengen jalan untuk melepaskan kepenatan, kita sering dihadapkan dengan kebingungan, siapa yang mau kita ajak kepantai kegunung dan tempat-tempat untuk merefress otak kita, memeng hiburan diinternet cukup banyak, mulai dari nonton video, chattingan, maen game tapi secara psikologi kita masih tidak dapat tertawa bahagia secara utuh, yang akhirnya kita kehabisan ide dan terserang virus bosan dan mungkin solusi terakir yang dapat menghibur kita adalah berbau pornografi. Untuk itu keseimbangan antara dunia nyata dan dunia internet harus kita jaga.

konten yang berbau porno membuat kita ketagihan untuk mengaksesnya untuk itu jauhi mulai dari kata kunci – kata kunci yang berbau pornografi, masih banyak konten-konten yang bermanfaat untuk kita nikmati, terlebih buat anak-anak dan khususnya pelajar cari informasi yang menunjang pembelajaran kamu, banyak wesite/blog yang menyajikan dunia ilmu pengetahuan, dan lain-lain.

Dan saran dari saya yang terkihir, gunakan internet dengan sehat agar kita jadi jiwa yang hebat, atur jadwal kapan kita harus online akses situs-situs yang mendidik kita agar kita mempunyai wawasan yang luas, sekian terimakasih dan semoga bermanfaat



Artikel Terkait Festival BLOG 2010

10 komentar:

  1. internet yg bikin shat iku yen lht MIYABI n LUNA MAYA, haa...haaa....

    BalasHapus
  2. O el sambil push up bs sehat tuh.. Hwahaha

    BalasHapus
  3. apakah anda dokter internet? knp anda bilang internet itu sehat,pdhal kalau kbnyakan main internet bisa bikin mata rabun.anda tu penipu ya

    BalasHapus
  4. inofatif dikit bang

    BalasHapus
  5. selamat berjuang...

    salam kenal

    http://kangrahmat.blogdetik.com/index.php/2010/11/15/sukes-berat-dengan-internet-sehat-tanpa-perlu-tirakat/#comments

    BalasHapus
  6. @anomim: makanya btuh keseimbgan, kalo smp mata rabun brarti anda trlalu berlebihan,
    @kampret: makasih..
    @nur rahmat: sama2 kang
    @dwi wahyudi: oke

    BalasHapus
  7. NIce posting

    salam kenal dan selamat berjuang
    ditunnggu dilapak saya

    http://kangrahmat.blogdetik.com/index.php/2010/11/15/sukes-berat-dengan-internet-sehat-tanpa-perlu-tirakat/#comments

    BalasHapus
  8. @kangrahmat: Okey, bagus n unik bgt artikelnya kang

    BalasHapus

Baca Artikel Lainnya