Untuk membuat artikel-artikel islami atau buat kalian yang belajar di pendidikan-pendidikan islami seringkan ditugaskan untuk membuat entah itu makalah, skripsi dan lain-lain yang melibatkatkan Ayat-Ayat Al-Quran untuk memperkuat pendapat, ataupun menafsirkan dan menjabarkan ayat-ayat yang ada dalam Al-Quran, kalian bisa pake cara ini unuk menambahkan ayat-ayat Al-Quran dalam tugas kalian.
Sofware ini semacam Add Ons, namanya QuranInWord, dimana kita hanya perlu mencari ayatnya tanpa perlu repot menulis ayat yang kita butuhkan, dan inilah tahan-tahap pengguanaannya:
- Silakan Download disini
- Install sofware tersebut
- Buka Micosoft Word kalo punyaku sih Ms.Word 2010 tapi sepertinya untuk Ms.Word 2007 juga bisa
- klik tab Add-Ins dan lihat dipojok kiri ada tulisan alquran klik tulisan tersebut maka ada beberapa pilihan yaitu hanya ayatnya saja ataupun sekalian terjemahannya
- piih Ayat yang kamu butuhkan dan klik Ok jika sudah selesai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar